Penjelasan Lengkap Kind of Schedule Dalam Bahasa Inggris dan Contohnya Yang Ada Dalam Kehidupan Sehari-hari
Hello kawanku.. Apa kabar kalian pada hari ini? Semoga kalian selalau dalam LindunganNya,, amin Ngomong – ngomong, hari ini apa jadwal kalian? Maksudnya (kemungkinan) jadwal kalian dalam seharian ini?
Pastinya kalian sudah mempersiapkan sebuah persiapan untuk hari ini. Persiapan dan jadwal itu sangatlah erat hubungannya karena selain mempertimbangkan sebuah acara namun juga ada urutan kegiatan yang disertakan keterangan waktu, tempat dan themanya,
Perlunya kita membuat sebuah jadwal karena dengan adanya jadwal tersebut kita akan lebih tertata dalam pembagian waktunya. Itulah bedanya orang yang sudah dan belum mempunyai sebuah jadwal atau persiapan akan terlihat jelas pada proses dan hasil akhirnya.
Jadwal itu sendiri mempunyai arti secara tata bahasa merupakan sebuah tulisan yang berisi sebuah rangkaian dan urutan semua acara yang dimulai dari awal acara sampai dengan acara-acara yang beriktunya sampai akhir acara. Jadwal atau yang dikenal dalam bahsa inggris sebagai schedule mempunyai sifat yang singkat dan jelas dalam penulisannya. “Singkat” mempunyai arti bahwa hanya menuliskan hal yang dianggap penting yang harus diketahui orang banyak. dan “Jelas” merupakan sebuah kejelasan mengenai sebuah keterangan waktu, tempat, hari dan lain sebagainya.
Macam-macam Jadwal (kinds of Dchedule) Dalam Bahasa Inggris
Berikut ini adalah beberapa macam jadwal yang sering kita temui dalam kehidupan kita sehari-hari, antara lain:
1. Class Schedule
Class schedule merupakan salah satu jenis jadwal yang berlaku hanya disekolah yang memberikan informasi rangkaian pelajaran yang diajarkan pada hari tertentu
Perhatikan contoh jadwalnya dibawah ini:
Monday | Tuesday | Wednesday | Thursday | Friday | Saturday | |
07:15 – 09:30 | Religion | English | Indonesian | Social | Sport | Art |
Break | ||||||
09:45 – 11.00 | Biology | Math | Math | Music | Entrepreneurship | Math |
11.00-13.00 | History | Physic | Sociology | Computer | Society | English |
2. Flight Schedule
flight schedule merupakan salah satu jenis jadwal yang berlaku hanya dibandara yang memberikan informasi rangkaian pemberangakatan atau kedatangan sebuah pesawat. Dilengkapai dengan informasi jenis pesawat, daerah tujuan dan waktu.
Perhatikan contoh jadwalnya dibawah ini:
Plane | Depart from | At | Arrival | At |
Garuda | Malang | 13:00 | Jakarta | 15:00 |
Sriwijaya | Malang | 08:30 | Palembang | 12:30 |
Batik | Malang | 17:50 | Jogjakarta | 19:00 |
3. Train Schedule
Train schedule merupakan salah satu jenis jadwal yang berlaku hanya dictation kereta api yang memberikan informasi rangkaian pemberangakatan atau kedatangan sebuah kereta. Dilengkapai dengan informasi jenis kereta, daerah tujuan dan waktu.
Perhatikan contoh jadwalnya dibawah ini:
Train | Class | Depart from | At | Arrival | at |
K.A Nusaria l | Executive | Tawang station | 06.12 | Gambir Station | 11.30 |
K.A Nusaria ll | Executive | Tawang station | 16.30 | Gambir Station | 21:45 |
K.A Brahma | Executive | Tawang station | 20:20 | Gambir Station | 03:00 |
K.A Senja | Business | Tawang station | 20:15 | Senin station | 02:16
|
K.A Fajar | Business | Tawang station | 08:00 | Senin station | 14:16 |
K.A. mawardani | Business | Tawang station | 00:05 | Senin station | 05:30 |
K.A Surya | Business | Tawang station | 21:45 | Senin station | 04:30 |
4. Bus Schedule
Bus schedule merupakan salah satu jenis jadwal yang berlaku hanya diterminal yang memberikan informasi rangkaian pemberangakatan atau kedatangan sebuah bus. Dilengkapai dengan informasi jenis bus, daerah tujuan dan waktu. Untuk jenis ini, bus yang biasanya mempunyai fasilitas yang memenuhi standar seperti adanya pendingin ruangan.
Perhatikan contoh jadwalnya dibawah ini:
Depart from | At | Arrival | At | |
Bus Sinar | Gadingrejo | 07:00 | Kotagung | 08:30 |
Bus Balak | Kotagung | 12:30 | Tanjung Karang | 16:30 |
Bus jejama | Pringsewu | 14:00 | Tanjung Karang | 16:00 |
Bus Hena | Gisting | 08:15 | Tanjung Karang | 11:00 |
Untuk bepergian ke sebuah tempat silahkan kalian pilih jenis transportasi apaakah yang nyaman menurut kalian. See happy holiday all my friend. Keep finding the good knowledge for our life. Demikianlah yang bisa di sampaikan dan Sampai jumpa pada posting berikutnya.
[su_spoiler title=”Baca juga artikel lainnya :” open=”yes” style=”simple” icon=”plus-circle” anchor=”read”]
- Question Tag : Pengertian, Rumus, Contoh Kalimat dan Soal Terbaru 2016
- Penjelasan Macam-Macam Giving An Opinion dan Contoh Kalimatnya
- GERUND : Pengertian, Rumus, Fungsi Dan Contoh Kalimat Terlengkap
- Materi TEFL : Pengertian dan Contoh Daily Activity Class For TEFL
- Cara Penulisan, Jenis dan Contoh Greeting Card Dalam Bahasa Inggris
- 99 Contoh Procedure / Procedural Text Lenkgap Bahasa Inggris
- Best Idom : Pengertian, 1001 Contoh Kalimat dan Artinya
[/su_spoiler]
Originally posted 2024-04-07 03:15:37.